Jumat, 20 September 2013
Tujuan dan Manfaat Jaringan Lan dan Wan
Pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi ilmu pengetahuan tentang Tujuan dan Manfaat Jaringan Lan dan Wan. Materi ini saya dapatkan dari Buku yang saya baca, mungkin kurang lengkap tapi cukup untuk menyelesaikan tugas yang di berikan oleh sekolah.Tujuan Jaringan Lan dan Wan :
- Menghubungkan antar komputer
- Komunikasi antar komputer
- Resource sharing (Berbagi data)
- Menghemat biaya
- Hight realibity
- Memungkinkan management sumber daya lebih efisien
- Membantu mempertahankan informasi agar tetap andal dan Up-to-date
- Membantu mempercepat proses membagi data
- Membantu usaha dalam melayani Client mereka secara efekti
Related Posts:
Definisi
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar: